cara mengaktifkan dan menonaktifkan airplane mode pada windows 8

airplane mode

 Gadget atau laptop akan sangat berguna jika kita gunakan di tempat yang aman,tapi apa yang akan terjadi jika kita gunakan di dalam pesawat terbang yang sedang mengudara,itu akan sangat berbahaya karena bisa menggangu sinyal dari pesawat tersebut,maka dari itu setiap gadget yang bisa terkoneksi dengan signal harus di matikan pada saat sedang di dalam pesawat terbang yang sedang mengudara karena dapat membahayakan penumpang dan awak pesawat.tapi anda tidak perlu kawatir tidak bisa menggunakan gadget anda saat sedang di dalam pesawat terbang,karena di gadget dan laptop kita telah di lengkapi dengan mode pesawat (airplane mode).Yang akan saya bahas disini adalah cara mengaktifkan dan menonaktifkan airplane mode pada windows 8.Langsung cek aja sobat berbagi ilmu.

A.LANGKAH-LANGKAH MENGAKTIFKAN AIRPLANE MODE PADA WINDOWS 8.

1.Masuk ke setting --->> change PC setting.


2.Kemudian pilih airplane mode.


3.Kemudian geser ke kanan untuk mengaktifkan nya,otomatis wifi akan mati.



B.LANGKAH-LANGKAH MENONAKTIFKAN AIRPLANE MODE.

1.Langkah-langkah nya sama seperti mengaktifkan namun yang membedakan itu langkah yang terakhir.jika mengaktifkan kita geser ke kanan maka jika menonaktifkan itu geser sebalik nya (geser kiri).lihat gambar di bawah ini.


  Nah begitu cara mengaktifkan dan menonaktifkan airplane mode,jangan kawatir anda tidak bisa menggunakan gadget dan laptop anda saat sedang berada di pesawat terbang.semoga artikel ini bermanfaat untuk sobat semua,tinggal kan komen atau like fanspage kami,sekian dan terima kasih atas kunjunganya.

HAPPY BLOGGING

sumber : KURNIA ADITAMA (STMIK AMIKOM PURWOKERTO)




No comments for "cara mengaktifkan dan menonaktifkan airplane mode pada windows 8 "